
Cybergeddon yang tayang premier pada 25 September lalu ini dibuat oleh Anthony E. Zuiker yang sebelumnya pernah membuat serial televisi “CSI”..pada film ini, Yahoo juga menggandeng dan bekerjasama dengan Norton Symantec.
Cybergeddon adalah serial film yang dirilis oleh Yahoo, yang berisi tentang kejahatan di dunia cyber/digital. Di dalam film ini kita bisa melihat berbagai teknologi masa depan, seperti menghack lampu lalu lintas, mesin-mesin,...